ANALISIS KEBERHASILAN KEBIJAKAN SMART KAMPUNG TERHADAP PENGEMBANGAN DESA WISATA KEMIREN

  • Ayu Wanda Febrian Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Astri Nur Damayanti Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Gita Anggraini Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Sherly Afrelia Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Rizki Fitriani Pamungkas Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Michelle Carissa Andyko Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Shafira Kholifatul Zanna Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Safril Maulizan Politeknik Negeri Banyuwangi
Keywords: Desa Adat Kemiren, Wisata Pedesaaan, Smart Kampung, Kesuksesan Kebijakan

Abstract

Smart Kampung dibentuk sebagai upaya pencepatan pembangunan dan peningkatan kesejahtaraan masyarakat di Kabupaten Banyuwangi melalui desa. Adanya tujuan pada penelitian ini untuk mengetahui tingkat keberhasilan Smart Kampung di Desa Wisata Kemiren. Penulis menggunakan metode deskriptif kualitatif, lokasi penelitian dilakukan di Desa Adat Kemiren Kecamatan Glagah Kabupaten Banyuwangi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Data collection pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian seperti observasi, wawancara dan lembar studi pustaka. Dari penelitian yang kami lakukan adanya perubahan besar terjadi pada sektor ekonomi dan pengembangan SDM, ada beberapa dampak yang dapat secara instan dirasakan masyarakat Bentuk nyata lainnya dapat dilihat dari faktor pengembangan wisata, masyarakat ikut andil dalam pengembangan wisata yang ada di Desa Kemiren dalam bentuk homestay dan homeindustry. Pengimplementasian dari tujuh program yang diprioritaskan berada pada titik yang cukup baik dan membawa perubahan besar melalui pemberdayaan ekonomi masyarakat dalam aspek pengembangan wisata alam. Perkembangan yang ada di Desa Adat Kemiren saat ini harus terus ditingkatkan, masyarakat harus memberikan bentuk kontribusi lebih besar bukan hanya sebagai pelaksana melaikan sebagai pemilik ide atau gagasan dalam sebuah proyek.

References

H. W. (2018). Model Peran Akademisi Dalam Mendukung Implementasi Smart City di Kota Serang. Jurnal Kebijakan Pembangunan Daerah, 29-42.

Harlina, S., & Mustafa, M. S. (2018). Konferensi Nasional Sistem Informasi (KNSI). Artikel Teknologi Informasi Dalam Smart City di Makasar.

Husdinariyanto, N. (2022, Oktober 7). Smart Kampung Banyuwangi gerakkan desa menuju transformasi digital. Retrieved from Antara Jatim : https://jatim.antaranews.com/berita/643129/smart-kampung-banyuwangi-gerakkan-desa-menuju-transformasi-digital

Maulidia, H. (n.d.). Implementasi Program Smart Kampung ( Desa Tamansari Kecamata Licin Kabupaten Banyuwangi ).

Mursalim , S. W. (2017). Implementasi Kebijakan Smart City di Kota Bandung . Jurnal Ilmu Administrasi.

Ramadhan, R. A. (2020, November 19). Banyuwangi Terapkan 'Smart Kampung', Konsep Smart City Pelayanan Publik. Retrieved from KumaparanNews: https://kumparan.com/kumparannews/banyuwangi-terapkan-smart-kampung-konsep-smart-city-pelayanan-publik-1ucZ5jdAzWX/2

Ramli, M. (2017). Kepemimpinan Inovatif Dalam Implementasi Kebijakan Strategis Pemerintah Kota Makasar. Jurnal Politik Profetik, 5(2).

Banyuwangi, B. (2021, Desember 14). Smart Kampung Banyuwangi Kembali Diganjar Penghargaan Pemerintah Pusat. pp. https://banyuwangikab.go.id/berita/smart-kampung-banyuwangi-kembali-diganjar-penghargaan-pemerintah-pusat.

H. W. (2018). Model Peran Akademisi Dalam Mendukung Implementasi Smart City di Kota Serang. Jurnal Kebijakan Pembangunan Daerah, 29-42.

Harlina, S., & Mustafa, M. S. (2018). Konferensi Nasional Sistem Informasi (KNSI). Artikel Teknologi Informasi Dalam Smart City di Makasar.

Husdinariyanto, N. (2022, Oktober 7). Smart Kampung Banyuwangi gerakkan desa menuju transformasi digital. Retrieved from Antara Jatim : https://jatim.antaranews.com/berita/643129/smart-kampung-banyuwangi-gerakkan-desa-menuju-transformasi-digital

Kemenparekraf. (2023). Desa Wisata Adat Osing Kemiren. p. https://jadesta.kemenparekraf.go.id/desa/adat_osing_kemiren.

Maulidia, H. (n.d.). Implementasi Program Smart Kampung ( Desa Tamansari Kecamata Licin Kabupaten Banyuwangi ).

Mursalim , S. W. (2017). Implementasi Kebijakan Smart City di Kota Bandung . Jurnal Ilmu Administrasi.

Nanda, S. (2022, November 11). Metode Penelitian Kuantitatif: Pengertian, Tujuan, Ciri, Jenis & Contohnya. pp. https://www.brainacademy.id/blog/penelitian-kuantitatif.

Novaldi. (2017, May 24). Kemenkominfo Pilih Smart Kampung Banyuwangi jadi Smart City. Smart Kampung Banyuwangi, pp. https://www.kominfo.go.id/content/detail/9689/kemenkominfo-pilih-smart-kampung-banyuwangi-jadi-smart-city/0/sorotan_media.

Ramadhan, R. A. (2020, November 19). Banyuwangi Terapkan 'Smart Kampung', Konsep Smart City Pelayanan Publik. Retrieved from KumaparanNews: https://kumparan.com/kumparannews/banyuwangi-terapkan-smart-kampung-konsep-smart-city-pelayanan-publik-1ucZ5jdAzWX/2

Ramli, M. (2017). Kepemimpinan Inovatif Dalam Implementasi Kebijakan Strategis Pemerintah Kota Makasar. Jurnal Politik Profetik, 5(2).

Univercity, S. (2022, April 6). Pengertian Penelitian Kuantitatif, Tujuan dan Jenis-jenisnya. pp. https://www.sampoernauniversity.ac.id/id/penelitian-kuantitatif/

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa.

Peraturan Bupati Banyuwangi No.18/2016 Tentang Integrasi Program Kerja Berbasis Desa/Kelurahan Melalui Smart Kampung.

Published
2023-12-29
How to Cite
Febrian, A., Damayanti, A., Anggraini, G., Afrelia, S., Pamungkas, R., Andyko, M., Zanna, S., & Maulizan, S. (2023). ANALISIS KEBERHASILAN KEBIJAKAN SMART KAMPUNG TERHADAP PENGEMBANGAN DESA WISATA KEMIREN. Jurnal Pariwisata PaRAMA : Panorama, Recreation, Accomodation, Merchandise, Accessbility, 4(2), 125-135. https://doi.org/10.36417/jpp.v4i2.608